You need to enable javaScript to run this app.

Cara Daftar Akun Seleksi PPPK Guru 2022

  • Selasa, 27 September 2022
  • P3K 2022
  • Info Yayasan dan Madrasah
  • 0 komentar
  • Dibaca 418 Orang
Cara Daftar Akun Seleksi PPPK Guru 2022

Pendaftaran tes PPPK 2022 akan segera dibuka dalam waktu dekat ini. Pembukaan pendaftaran tes PPPK 2022 ini sangat amat dinanti nantikan oleh para honorer saat ini. Karena PPPK ini merupakan salah satu jalur untuk bisa menjadi seorang ASN dan bisa membuat hidup menjadi lebih sejahtera kedepannya.

PPPK 2022 ini berdasarkan informasi yang beredar akan dibuka pada minggu ke 3 atau pada akhir bulan September tahun ini. Informasi ini memberikan harapan dan angin segar bari para tenaga honorer baik di instansi pusat maupun daerah.

Selain itu PPPK 2022 ini juga menjadi seleksi yang ditunggu oleh para guru honorer, mengingat banyak sekali tenaga honorer di Indonesia saat ini.

Sambil menunggu pendaftaran dibuka, alangkah baiknya jika kita mengetahui bagaimana cara mendaftar tes seleksi PPPK Guru 2022. Dan berikut ini adalah cara daftar seleksi PPPK Guru 2022

Cara Daftar Akun Seleksi PPPK Guru 2022

  1. Buka laman https://pendataan-nonasn.bkn.go.id
  2. Klik menu Buat Akun.
  3. Masukkan nama lengkap, NIK dan No.KK seperti permintaan.
  4. Unggah scan KTP dan foto.
  5. Klik submit.
  6. Setelah itu, login kembali ke akun https://pendataan-nonasn.bkn.go.id dan lengkapi data yang masih kosong.
  7. Lalu pilih jenis seleksi, intansi, jenis formasi, pendidikan dan jabatan.
  8. Cetak kartu pendaftaran.
Bagikan artikel ini:

Beri Komentar

Tgk. MUHYIDDIN AS, S.Sos.I

- Ketua Yayasan -

Assalamualaiakum Wr Wb. Puji syukur kami panjatkan kehadirat Allah Swt, atas rahmat , hidayah dan Inayah Nya. semoga kita semua…

Berlangganan
Jajak Pendapat

Apakah Website Yayasan Dayah An-Nur Al-Aziziyah Selalu Update Seputar Informasi Kegiatan Yayasan dan Madrasah ?

Hasil
Banner